• Tentang Kami
  • Advertise
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • OOH
  • Hubungi Kami
Rabu, Februari 1, 2023
  • Login
MEDIAINI
 
  • News
  • Info Terkini
  • Bisnis
  • Branding & Promosi
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
MEDIAINI
  • News
  • Info Terkini
  • Bisnis
  • Branding & Promosi
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
MEDIAINI
No Result
View All Result
 
Home Bisnis

Peluang Bisnis Meja Belajar Lipat, Cara Memulai dan Tips Sukses

by Jenti Jay
Juli 14, 2022
in Bisnis
Reading Time: 3 mins read
0
bisnis meja belajar lipat
Share on FacebookShare on Pinterest

MEDIAINI.COM – Bisnis meja belajar lipat makin bagus peluangnya sejak pandemi. Pasalnya, belajar di rumah membuat orang tua pun mulai melirik meja belajar lipat sebagai alat pendukung agar belajar anak makin nyaman. Meja lipat sendiri dapat dikategorikan sebagai salah satu industri furniture.

Ada pun dewasa ini bisnis furniture sedang melesat. Sebelumnya industri kayu memang mengalami penurunan. Namun, di kuartal pertama tahun 2021, perlahan tapi pasti infusti ini terus merangkak naik. Tidak tanggung-tanggung, industri ini mampu bangkit hingga 8.04 persen. 

BacaJuga

toko pancing

Bisnis Toko Pancing di Semarang, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
Bisnis ternak kambing

Bisnis Ternak Kambing, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
bisnis gamis syar'i

Cek Cara Memulai Bisnis Gamis Syar’i

Juli 5, 2022
bisnis buku online

Bisnis Buku Online, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022

Cara Memulai Bisnis Meja Belajar Lipat

Buat Konsep Usaha

Langkah pertama dalam memulai bisnis meja belajar lipat adalah membuat konsep usaha. Konsep ushaa di sini Anda dimungkingkan untuk membuat rencana mau dibawa rancangan bisnis Anda. Apakah Anda akan bergerak sebagai produsen yang menyuplai produk ataukah sebagai penjualnya saja.

Tentukan Target Market

Langkah kedua adalah dengan menentukan target market. Dengan menentukan target market, langkah yang diambil ke depan pun jadi lebih jelas. Dengan mengetahui target market, Anda jadi bisa memilih kualitas produk, menentukan harga, hingga strategi pemasarannya. 

Siapkan Modal

Bisnis di bidang furniture ini memang tergolong bisnis yang membutuhkan modal tidak sedikit. Untuk itu, cobalah melakukan penghitungan modal sejak awal. Buatlah list apa saja yang harus dipenuhi beserta proyeksi harganya. Dari sana, Anda pun jadi tahu seberapa banyak modal yang dibutuhkan.

Jalin Kerja Sama

Selanjutnya adalah menjalin kerja sama. Dalam bisnis ini, agar bisa berkembang lebih cepat dan juga survive harus dapat menjalin kerjasama dengan pihak-pihak tertentu. Sebagai contoh bekerjasama dengan supplier, komunitas untuk meningkatkan pemasaran, suatu lembaga yang juga dapat menjadi wadah pemasaran, dan lain sebagainya.

Lokasi yang Strategis

Lokasi usaha untuk bisnis meja belajar lipat ini juga harus strategis. Jika Anda membuka toko, pastikan lokasinya mendekati target market Anda. Selain dekat, pastikan juga akses jalannya mudah. Sedangkan jika Anda berminat untuk membuka produksinya, pastikan lokasi produksi gampang diakses karena berkaitan dengan pengiriman bahan baku.  

Jaga Kualitas

Tidak dipungkiri jika dalam suatu produk, kualitas menjadi pertimbangan utama. Untuk itu, jagalah kualitas produk dengan baik. Kualitas produk bisa didapatkan dari bahan-bahan yang juga berkualitas. Tidak hanya itu, proses pengerjaan yang profesional juga mempengaruhi terhadap kualitas produk.

Branding dan Promosi

Langkah yang tidak boleh Anda lewatkan adalah melakukan branding dan promosi. Lakukan promosi usaha secara aktif agar bisnis meja belajar lipat Anda terus berkembang. Buatlah semua akun media sosial untuk bisnis Anda. Lakukan promosi di sana. Tidak lupa, buat juga lapak di situs e-commerce untuk melebarkan sayap usaha Anda.

Tips Sukses Bisnis Meja Belajar Lipat via Online

Untuk bisa sukses di bisnis ini, Anda bisa melakukan pemasaran melalui media online. Buatlah semua akun media sosial sosial yang ada. Rajin-rajinlah membuat sarana promosi melalui akun media sosial dan pastikan akun media sosial ini aktif sehingga calon pelanggan Anda dapat menyapa Anda di sana.

Selain media sosial, Anda juga bisa membuka website sendiri. Dengan pembuatan website, memungkinkan Anda lebih leluasa dalam menjelaskan suatu produk. Anda juga bisa memberikan link untuk pembelian dan juga pembayaran. Jangan lupa juga menyertakan link akun media sosial.

Survei juga menjadi hal yang tidak boleh dilewatkan dalam suatu usaha. Lakukan survei pasar agar Anda benar-benar menyediakan produk yang sesuai dengan target market Anda. Pelajari juga data-data pemasaran. Data-data seperti ini sangat penting dalam membuat strategi pemasaran melalui media online. (Tri Puspitasari)

Foto Ilustrasi: Pixabay

Tags: bisnisfurniturlipatmeja belajartipsTips Sukses
Share63Pin14SendTweet40
Previous Post

Serba-Serbi Executive Selling, Begini Caranya

Next Post

Ide Bisnis Limbah Kayu, Cara Memulai dan Tips Sukses

Related Posts

toko pancing
Bisnis

Bisnis Toko Pancing di Semarang, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
Bisnis ternak kambing
Bisnis

Bisnis Ternak Kambing, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
bisnis gamis syar'i
Bisnis

Cek Cara Memulai Bisnis Gamis Syar’i

Juli 5, 2022
bisnis buku online
Bisnis

Bisnis Buku Online, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
penerbitan indie
Bisnis

Bisnis Penerbitan Indie, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
bisnis party planner
Bisnis

Bisnis Party Planner, Cara Memulai dan Tips Sukses

Juli 12, 2022
Next Post
bisnis limbah kayu

Ide Bisnis Limbah Kayu, Cara Memulai dan Tips Sukses

 
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Kursus Brevet Pajak

7 Rekomendasi Kursus Brevet Pajak yang Terbaik

Juni 30, 2022
lapangan badminton

8 Rekomendasi Sewa Lapangan Badminton di Jakarta, Murah dan Strategis

Juni 24, 2022
franchise warmindo 2022

Bisnis Franchise Warmindo 2022, Cara Memulai dan Daftar Kemitraan

Juni 23, 2022
aplikasi membuat ebook

7 Aplikasi Membuat Ebook, Paling Mudah dan Gratis

April 14, 2022
Promosi Wayang Limbah, CCEP Indonesia Dorong Kreativitas Daur Ulang Sampah Plastik

Promosi Wayang Limbah, CCEP Indonesia Dorong Kreativitas Daur Ulang Sampah Plastik

Januari 31, 2023
Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Januari 30, 2023
Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Januari 30, 2023
BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan  241 Roadshow di Seluruh Indonesia

BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan 241 Roadshow di Seluruh Indonesia

Januari 30, 2023
 

Tag

2020 2021 aplikasi Artis bandung bank jateng beritaterkini bisnis bisnis kuliner brand covid 19 fashion game hotel ide bisnis iklan indonesia Instagram Investasi Jakarta Jasa kuliner laptop listrik Mediaini olahraga online oppo pandemi Pemerintah ppkm promo promosi Rekomendasi samsung semarang smartfren smartphone Surabaya tips Tips Sukses umkm Vaksin wisata YouTube
MEDIAINI

© 2022 PT MEDIAINI INDONESIA PERKASA - Portal berita bisnis Indonesia
Bikin Taman SemarangJasa Pembuatan Website

Navigate Site

  • Tentang Kami
  • Advertise
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • OOH
  • Hubungi Kami

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Info Terkini
    • Bisnis
    • Branding & Promosi
    • Tips & Trik
  • Tentang Kami
  • Advertise
  • OOH
  • Pedoman Media Siber
  • Hubungi Kami

© 2022 PT MEDIAINI INDONESIA PERKASA - Portal berita bisnis Indonesia
Bikin Taman SemarangJasa Pembuatan Website

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version