• Tentang Kami
  • Advertise
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • OOH
  • Hubungi Kami
Selasa, Januari 31, 2023
  • Login
MEDIAINI
 
  • News
  • Info Terkini
  • Bisnis
  • Branding & Promosi
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
MEDIAINI
  • News
  • Info Terkini
  • Bisnis
  • Branding & Promosi
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
MEDIAINI
No Result
View All Result
 
Home Info Terkini

Bagaimana Nasib Bisnis Irwansyah yang Lagi Rugi Rp 5 Miliar oleh Adik Sendiri?

by Switta Hapsari
Maret 21, 2022
in Info Terkini
Reading Time: 4 mins read
0
bisnis irwansyah
Share on FacebookShare on Pinterest

JAKARTA, MEDIAINI.COM – Bisnis Irwansyah yang kini masih beroperasional mendadak jadi perhatian publik. Pasalnya,  Irwansyah kini sedang berselisih dengan adiknya sendiri, Hafiz Fatur. Suami Zaskia Sungkar itu akhirnya melaporkan sang adik lantaran terkait dugaan pemalsuan dokumen ke Polres Metro Jakarta Selatan. Bahkan, laporan pengaduan tersebut sudah masuk di Polres Metro Jakarta Selatan sejak 19 November 2021 dengan nomor laporan /LP/B/2345/XI/2021/RJS/PMJ.

Akibat pemalsuan ini, pihak Irwansyah mengaku bahwa dirinya mengalami kerugian sebesar Rp 5 miliar. Uang tersebut adalah total dari harga rumah serta mobil Irwansyah yang dijadikan sebagai jaminan yang dipalsukan oleh Hafiz Fatur.

BacaJuga

Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Januari 30, 2023
Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Januari 30, 2023
BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan  241 Roadshow di Seluruh Indonesia

BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan 241 Roadshow di Seluruh Indonesia

Januari 30, 2023
Tingkatkan Pelayanan Berbasis Digital, Bank Jateng dan Pemkab Kendal Launching ‘Host To Host SP2D Online

Tingkatkan Pelayanan Berbasis Digital, Bank Jateng dan Pemkab Kendal Launching ‘Host To Host SP2D Online

Januari 30, 2023

Seperti yang sudah diketahui, rumah Irwansyah dan Zaskia Sungkar yang berlokasi di kawasan Bintaro, Tangerang Selatan, juga telah dipasang plat penyitaan, akibat kasus penggelapan Hafiz Fatur tersebut.

Kabar terakhir, keberadaan Hafiz Fatur tidak diketahui dan bahkan masuk ke dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) oleh Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor karena alasan mangkir tiga kali dari pemanggilan atas kasus tindak pidana korupsi.

Dengan sejumlah kasus yang menimpa adiknya ini, bagaimanakah dengan nasib bisnis Irwansyah? Sekadar informasi, ayah dari Ukkasya ini berkecimpung di bidang biro perjalanan umrah, serta bisnis oleh-oleh kekinian.

Bisnis Irwansyah dengan Kuliner Oleh-Oleh Lewat Jannah Corp

Jannah Corp merupakan bisnis Irwansyah dan Zaskia Sungkar yang terinspirasi dari kesuksesan Teuku Wisnu lewat Malang Strudel-nya. Perusahaan inilah yang menjadi ‘dalang’ di balik kue kekinian milik para artis yang sempat menjamur sebelum badai pandemi melanda Tanah Air.

Hingga saat ini sudah ada puluhan artis yang membuka bisnis oleh-oleh kekinian di bawah naungan Jannah Corp. Misalnya saja Bandung Makuta milik Laudya Cynthia Bella, atau Mamahke Jogja kepunyaan artis Zaskia Mecca. Selain itu, Jannah Corp juga membuka kesempatan bagi UMKM lokal untuk mengenalkan oleh-oleh daerahnya masing-masing, seperti yang ditunjukkan Medan Nappoleon dan Palembang La Monde.

Dalam menjalankan bisnisnya, Zaskia Sungkar dan Irwansyah bermitra dengan Medina Zein. Sayangnya, perusahaan Jannah Corp sempat dilanda kabar kurang menyenangkan karena tudingan penggelapan dana yang dilontarkan oleh Medina kepada Irwansyah.

Di media sosial Instagram, Jannah Corp pun cukup populer. Pasalnya, bisnis Irwansyah ini telah memiliki lebih dari 32 ribu pengikut. Sayangnya, unggahan akun @jannahcorp terhenti di tahun 2019. Begitu juga dengan sejumlah merek kue artis yang sebelumnya bergabung di Jannah Corp, kini hilang tidak diketahui kelanjutannya.

Jannah Tour & Travel, Bisnis Irwansyah Perjalanan Umrah

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Jannah Tour & Travel (@jannahtravel)

Dari segi popularitas, Jannah Tour & Travel jauh melebihi bisnis Irwansyah di bidang oleh-oleh kekinian. Pasalnya, akun Instagram @jannahtravel saja sudah diikuti oleh lebih dari 103 ribu pengguna Instagram. Dalam deskripsi akunnya, Jannah Tour & Travel menyediakan layanan perjalanan umrah dan wisata halal. Dalam menjalankan bisnisnya, Irwansyah juga turut menggandeng sejumlah artis ‘hijrah’ lainnya, seperti Shireen Sungkar, Teuku Wisnu, Irfan Hakim, Ricky Harun, dan yang lainnya.

Dibangun pada 18 Oktober tahun 2017 lalu, Jannah Tour & Travel pada mulanya merupakan wadah untuk menyalurkan hobi traveling pasangan artis ini.

Namun setelah bisnis ini berjalan, Irwansyah dan Zaskia Sungkar juga mengaku ingin lebih mengedukasi masyarakat soal bijak memilih biro perjalanan. Saat pertama kali meluncur, biaya yang mereka tawarkan untuk umrah mulai dari USD 2.000 atau sekitar Rp 27 juta.

Selain itu, Jannah Tour & Travel juga menawarkan umrah tematik dan umrah bersama artis pemilik dengan bimbingan ustadz ternama, serta mendapatkan tour leader terlatih dari Cinta Quran Foundation. Hingga saat ini, Jannah Travel & Tour telah memiliki beberapa cabang yang tersebar di sejumlah kota yang ada di Indonesia, termasuk Jakarta. (Tivan)

Tags: bisnisBisnis IrwansyahIrwansyahJannah CorpJannah Tour and TravelKerugian IrwansyahPenipuanumkm
Share62Pin14SendTweet39
Previous Post

Intaian Aplikasi Berbahaya di Ponsel, Waspada Pengguna Samsung

Next Post

PPKM Diperpanjang Lagi, Ini Pembaruan Aturannya

Related Posts

Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional
Info Terkini

Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Januari 30, 2023
Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur
Info Terkini

Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Januari 30, 2023
BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan  241 Roadshow di Seluruh Indonesia
Info Terkini

BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan 241 Roadshow di Seluruh Indonesia

Januari 30, 2023
Tingkatkan Pelayanan Berbasis Digital, Bank Jateng dan Pemkab Kendal Launching ‘Host To Host SP2D Online
Info Terkini

Tingkatkan Pelayanan Berbasis Digital, Bank Jateng dan Pemkab Kendal Launching ‘Host To Host SP2D Online

Januari 30, 2023
Perdoski
Info Terkini

Peringati HUT PERDOSKI Ke 57, Konsisten Wujudkan Indonesia Sehat

Januari 28, 2023
Porseni NU 2023 Sukses Digelar, IndiHome turut mendukung dan meramaikan
Info Terkini

Porseni NU 2023 Sukses Digelar, IndiHome turut mendukung dan meramaikan

Januari 25, 2023
Next Post
PPKM Level 3

PPKM Diperpanjang Lagi, Ini Pembaruan Aturannya

 
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Kursus Brevet Pajak

7 Rekomendasi Kursus Brevet Pajak yang Terbaik

Juni 30, 2022
lapangan badminton

8 Rekomendasi Sewa Lapangan Badminton di Jakarta, Murah dan Strategis

Juni 24, 2022
Franchise Laundry Koin Laris

5 Franchise Laundry Koin Laris yang Omzetnya Fantastis

Oktober 19, 2021
Supplier Makanan Kucing

Rekomendasi Supplier Makanan Kucing dengan Harga Murah di Instagram

Juni 30, 2022
Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Terpilihnya Ketua Umum Sales Director Indonesia (SDI) Periode 2023-2026 dalam Musyarawah Nasional

Januari 30, 2023
Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Yayasan WINGS Peduli melalui Ekonomi Power Liquid Donasikan Produk Cuci Piring untuk Pengungsi Cianjur

Januari 30, 2023
BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan  241 Roadshow di Seluruh Indonesia

BukuWarung Makin Yakin Tingkatkan Digitalisasi UMKM dengan 241 Roadshow di Seluruh Indonesia

Januari 30, 2023
Tingkatkan Pelayanan Berbasis Digital, Bank Jateng dan Pemkab Kendal Launching ‘Host To Host SP2D Online

Tingkatkan Pelayanan Berbasis Digital, Bank Jateng dan Pemkab Kendal Launching ‘Host To Host SP2D Online

Januari 30, 2023
 

Tag

2020 2021 aplikasi Artis bandung bank jateng beritaterkini bisnis bisnis kuliner brand covid 19 fashion game hotel ide bisnis iklan indonesia Instagram Investasi Jakarta Jasa kuliner laptop listrik Mediaini olahraga online oppo pandemi Pemerintah ppkm promo promosi Rekomendasi samsung semarang smartfren smartphone Surabaya tips Tips Sukses umkm Vaksin wisata YouTube
MEDIAINI

© 2022 PT MEDIAINI INDONESIA PERKASA - Portal berita bisnis Indonesia
Bikin Taman SemarangJasa Pembuatan Website

Navigate Site

  • Tentang Kami
  • Advertise
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • OOH
  • Hubungi Kami

Follow Us

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Info Terkini
    • Bisnis
    • Branding & Promosi
    • Tips & Trik
  • Tentang Kami
  • Advertise
  • OOH
  • Pedoman Media Siber
  • Hubungi Kami

© 2022 PT MEDIAINI INDONESIA PERKASA - Portal berita bisnis Indonesia
Bikin Taman SemarangJasa Pembuatan Website

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Go to mobile version