• Tentang Kami
  • Advertise
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • OOH
  • Hubungi Kami
Sabtu, Juni 14, 2025
  • Login
MEDIAINI
 
  • News
  • Info Terkini
  • Bisnis
  • Branding & Promosi
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
MEDIAINI
  • News
  • Info Terkini
  • Bisnis
  • Branding & Promosi
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
MEDIAINI
No Result
View All Result
 
Home Bisnis

Bisnis Penginapan, Cara Memulai dan Tips Sukses

by Jenti Jay
Juli 13, 2022
in Bisnis
Reading Time: 3 mins read
0
bisnis penginapan
Share on FacebookShare on Pinterest

MEDIAINI.COM – Bisnis penginapan jadi peluang yang kembali bersinar karena bisnis pariwisata makin bangkit dan tumbuh setelah pandemi mulai menyusut. Apalagi saat aturan PPKM makin longgar dan aktivitas mulai leluasa. Maka staycation kini jadi liburan saat pandemi.

Memilih menginap di hotel selama staycation juga banyak dipilih oleh orang-orang. Sebab ada beberapa alasan mengapa orang harus staycation di penginapan. Pertama, Anda bisa mendapatkan suasana yang baru dan menyenangkan. Selama menginap, Anda dapat menjelajahi penginapan dan melihat fasilitas yang ditawarkan. Anda juga bisa memilih staycation di penginapan yang menyuguhkan pemandangan menarik.

BacaJuga

mahasiswa

7 Situs Freelance yang Mahasiswa Wajib Coba, Dijamin Cuan!

Mei 18, 2025
bisnis desain grafis

Menemukan Passion Bisnis Anda

April 1, 2024
Investasi Jangka Panjang Untuk Anak Muda

Investasi Jangka Panjang Untuk Anak Muda

Desember 14, 2023
Mall 23Semarang Resmi Dibangun Di Semarang

Mall 23Semarang Resmi Dibangun Di Semarang

Oktober 23, 2023

Kedua, waktu berkumpul yang berkualitas bisa dilakukan di penginapan. Anda dapat menikmati makan malam romantis atau bermain bersama di kolam renang. Ketiga, fasilitasnya menarik dengan harga yang murah. Seperti tambahan sarapan gratis. Selain itu, Anda bisa lebih leluasa menikmati layanan dan fasilitas yang tidak bisa didapatkan di rumah. Mulai dari berenang dan spa. Terakhir, Anda tidak akan diganggu oleh pekerjaan rumah seperti mencuci baju, mencuci piring, dan lain-lain.

Cara Memulai Bisnis Penginapan

Rencanakan Tipe dan Pilih Bahan Bangunan Berkualitas

Setelah memiliki tanah yang siap dibangun, langkah berikutnya adalah membuat konsep terlebih dahulu mengenai tipe dan bahan bangunan yang ingin Anda gunakan. Di internet sudah banyak model rumah yang bagus dengan menggunakan bahan/material yang tidak mahal, tetapi tetap berkualitas.

Beli Properti Sesuai Kondisi Finansial

Memulai bisnis penginapan bisa dimulai tapi dengan memperhatikan kondisi finansial. Jika Anda belum memiliki finansial yang cukup untuk melengkapi fasilitas penginapan atau membuat penginapan yang lebar, maka Anda bisa memulai membeli propertinya dari yang kecil. Fasilitas penunjangnya pun bisa dicicl sedikit demi sedikit.

Berikan Fasilitas Lengkap dan Percantik Interior atau Eksterior

Di dalam memulai bisnis penginapan, maka Anda harus bisa memberikan fasilitas yang lengkap. Anda dapat melengkapi fasilitasnya dengan memberikan AC, kamar mandi dalam, kolam renang, wifi gratis, hingga dapur dengan peralatannya. Anda juga bisa mempercantik tampilan interior dan eksterior bangunan supaya lebih nyaman dan apik. Sehingga pengunjung akan merasa nyaman dan betah.

Lakukan Riset dan Target Pasar

Sebelum memulai bisnis penginapan, melakukan riset dan menentukan target pasar sangat penting untuk dilakukan. Riset dan target pasar yang akan dituju dapat mempengaruhi bisnis penginapan dan menetukan target pasar Anda. Anda dapat menyasar ke mahasiswa, keluarga, pekerja kantoran, hingga traveler. Dengan begitu, Anda akan lebih mudah menentukan lokasi dan harga sewanya.

Gencarkan Promosi

Ada banyak trik pemasaran yang bisa dilakukan untuk mencari pengunjung. Anda bisa melakukan promosi dengan memberikan promo dikson, atau gratis sarapan. Anda juga bisa memberikan bonus transportasi antarjemput gratis ke wisata. Anda juga dapat memanfaatkan media social untuk mempromosikan bisnis penginapan. Atau menjalin komunitas dan selebgram dengan melakukan endorsement. Tujuannya agar penginapan Anda banyak dikenal dan mendatangkan pengunjung.

Pertimbangkan Harga yang Realistis

Harga yang realistis adalah harga yang kompetitif. Menentukan harga memang sulit karena harga termasuk salah satu elemen penting yang jadi pertimbangan orang-orang yang akan menginap. Selain lokasi yang harus strategis, harga juga jadi poin penting. Tetapkan harga yang tidak jauh selisihnya dengan harga kompetitor. Lebih baik sedikit untung, tetapi protinya banyak.

Jaga Kebersihan Penginapan

Kebersihan penginapan adalah salah satu poin terpenting karena penginapan yang bersih akan menjadi pilihan pengunjung. Jika penginapan kotor, selain membuat pengunjung tidak nyaman dan tidak betah, maka mereka juga enggan untuk kembali menginap. Tapi jika kebersihannya terjaga, maka biasanya mereka akan merekomendasikannya kepada orang lain dan berkunjung kembali.

Tips Sukses Bisnis Penginapan

Kini banyak penginapan murah di Indonesia karena tempat wisatanya semakin banyak apalagi di daerah-daerah terpencil. Berikut ini adalah tips agar bisnis penginapan bisa sukses dan lancer. Pertama pastikan huniannya cukup luas untuk ditinggali. Paling tidak sediakan 7 kamar untuk para pelanggan dengan harga yang murah. Anda juga bisa membagi kamar sesuai kelas dari yang termurah hingga termahal sesuai pilihan customer.

Kedua, lakukan renovasi di penginapan jika memang dibutuhkan. Renovasi ini dilakukan untuk memberikan fasilitas dan pelayanan yang nyaman. Meskipun Anda harus mengeluarkan biaya ekstra untuk merenovasinya. Ketiga, lengkapi kebutuhan dan perlengkapan penginapan dengan belanja cerdas. Belanja cerdas ini adalah berbelanja dengan harga yang murah namun dengan kualitas yang terbaik. Keempat, siapkan SDM yang mumpuni. SDM yang baik bisa direkrut sesuai dengan apa yang Anda butuhkan.

Selanjutnya, selesaikan mengurus izin bisnis penginapan. Umumnya izin ini harus kamu urus ke tingkat kota setempat untuk mendapat izin usaha. Selain itu, kamu punya kewajiban untuk membayar pajak usaha apabila bisnis yang kamu miliki berjalan dengan baik dan menghasilkan cuan. Terakhir, iklankan bisnis penginapan ini di media online seperti media sosial dan berbagai aplikasi sewa penginapan online. (Gusti Bintang K.)

Foto Ilustrasi: Pexels

 

Tags: bisnisbisnis penginapanpenginapantipsTips Sukses
Share64Pin14SendTweet40
ADVERTISEMENT
Previous Post

8 Rekomendasi Villa di Bandung, Bisa untuk Staycation Keluarga

Next Post

OJK Umbar Janji Berantas Masif Pinjol Ilegal

Related Posts

mahasiswa
Bisnis

7 Situs Freelance yang Mahasiswa Wajib Coba, Dijamin Cuan!

Mei 18, 2025
bisnis desain grafis
Bisnis

Menemukan Passion Bisnis Anda

April 1, 2024
Investasi Jangka Panjang Untuk Anak Muda
Bisnis

Investasi Jangka Panjang Untuk Anak Muda

Desember 14, 2023
Mall 23Semarang Resmi Dibangun Di Semarang
Info Terkini

Mall 23Semarang Resmi Dibangun Di Semarang

Oktober 23, 2023
Hankook Tire menandatangani MOU dengan Kumho Petrochemical untuk mengembangkan ban ramah lingkungan
Info Terkini

Hankook Tire menandatangani MOU dengan Kumho Petrochemical untuk mengembangkan ban ramah lingkungan

Juni 9, 2023
event organiser
Bisnis

Event Organiser dan Cara Memulainya

April 23, 2025
Next Post
OJK

OJK Umbar Janji Berantas Masif Pinjol Ilegal

 
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Ome TV

Viral Ome TV, Cari Tahu Yuk Cara Pakai dan Manfaat Aplikasi Ini

April 19, 2022
daftar lapangan tenis di Bandung

9 Tempat Lapangan Tenis di Bandung dan Harga Sewanya

Maret 7, 2022
Toko Emas

8 Rekomendasi Toko Emas Online Terpercaya di Shopee, Langsung Kepoin Aja

Juni 20, 2022
cerutu lokal

7 Cerutu Lokal Terbaik 2021

Juli 22, 2022
Bank Jateng Perkuat Digitalisasi Perbankan Daerah melalui Implementasi VA dan TOB bersama BPR BKK Purwodadi

Bank Jateng Perkuat Digitalisasi Perbankan Daerah melalui Implementasi VA dan TOB bersama BPR BKK Purwodadi

0
Santika Sahabat Bumi: Hotel Santika Premiere Semarang & Amaris Hotel Pemuda Kolaborasi Bersihkan Pantai Maron Bersama DLH dan Lanumad A. Yani  Semarang, 13 Juni 202

Santika Sahabat Bumi: Hotel Santika Premiere Semarang & Amaris Hotel Pemuda Kolaborasi Bersihkan Pantai Maron Bersama DLH dan Lanumad A. Yani Semarang, 13 Juni 202

0
Bank Jateng Syariah Purwokerto Serahkan Mobil Operasional Untuk UMP

Bank Jateng Syariah Purwokerto Serahkan Mobil Operasional Untuk UMP

0
Sampoerna Dorong Pemberdayaan UMKM Perempuan untuk Kemandirian Ekonomi Nasional Bersama Gerakan Solidaritas Nasional (GSN) dan Perkumpulan Impala

Sampoerna Dorong Pemberdayaan UMKM Perempuan untuk Kemandirian Ekonomi Nasional Bersama Gerakan Solidaritas Nasional (GSN) dan Perkumpulan Impala

0
Bank Jateng Perkuat Digitalisasi Perbankan Daerah melalui Implementasi VA dan TOB bersama BPR BKK Purwodadi

Bank Jateng Perkuat Digitalisasi Perbankan Daerah melalui Implementasi VA dan TOB bersama BPR BKK Purwodadi

Juni 14, 2025
Santika Sahabat Bumi: Hotel Santika Premiere Semarang & Amaris Hotel Pemuda Kolaborasi Bersihkan Pantai Maron Bersama DLH dan Lanumad A. Yani  Semarang, 13 Juni 202

Santika Sahabat Bumi: Hotel Santika Premiere Semarang & Amaris Hotel Pemuda Kolaborasi Bersihkan Pantai Maron Bersama DLH dan Lanumad A. Yani Semarang, 13 Juni 202

Juni 13, 2025
Bank Jateng Syariah Purwokerto Serahkan Mobil Operasional Untuk UMP

Bank Jateng Syariah Purwokerto Serahkan Mobil Operasional Untuk UMP

Juni 13, 2025
Sampoerna Dorong Pemberdayaan UMKM Perempuan untuk Kemandirian Ekonomi Nasional Bersama Gerakan Solidaritas Nasional (GSN) dan Perkumpulan Impala

Sampoerna Dorong Pemberdayaan UMKM Perempuan untuk Kemandirian Ekonomi Nasional Bersama Gerakan Solidaritas Nasional (GSN) dan Perkumpulan Impala

Juni 12, 2025
 

Tag

2020 2021 aplikasi Artis bandung bank jateng beritaterkini bisnis bisnis kuliner brand covid 19 fashion game hotel ide bisnis iklan indonesia Instagram Investasi Jakarta Jasa kuliner laptop listrik Mediaini olahraga online oppo pandemi Pemerintah ppkm promo promosi Rekomendasi samsung semarang smartfren smartphone Surabaya tips Tips Sukses umkm Vaksin wisata YouTube
MEDIAINI

© 2024 PT MEDIAINI INDONESIA PERKASA - Portal berita bisnis Indonesia
Jasa Pembuatan Website

Navigate Site

  • Tentang Kami
  • Advertise
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • OOH
  • Hubungi Kami

Follow Us

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Berita
    • Info Terkini
    • Bisnis
    • Branding & Promosi
    • Tips & Trik
  • Tentang Kami
  • Advertise
  • OOH
  • Pedoman Media Siber
  • Hubungi Kami

© 2024 PT MEDIAINI INDONESIA PERKASA - Portal berita bisnis Indonesia
Jasa Pembuatan Website